Berita Desa
IndeksMerti Desa atau biasa disebut Bersih Desa merupakan suatu tradisi perwujudan rasa syukur masyarakat terhadap Karunia Tuhan yang sudah di limpahkan kepada warga, baik yang berwujud hasil bumi, keselamatan, ketentraman, ataupun kesehatan. Tidak hanya itu, sebagian dari warga masyarakat, khususnya di wilayah
- 06 September 2019
- Kepala Desa TTD
- Berita Desa
Akhir - akhir ini warga Yogyakarta khususnya, sedangĀ dihebohkan dengan munculnya tarian dengan cara "Flashmob" yaitu Beksan Wanara, yang dimainkan oleh sekelompok penari dengan berpakain casual serta bersepatu dan tanpa menggunakan makeup dan topeng khas tarian budaya pada umumnya. Beksan Wanara merupakan
- 30 Agustus 2019
- Kepala Desa TTD
- Berita Desa
Pada tanggal 28 Juli 2019 lalu, Karang Taruna Desa Krembangan mengadakan event khusus bagi Warga Desa Krembangan yakni Jalan Sehat dan Senam Massal, acara ini merupakan bagian dari program kerja Karang Taruna Desa yang bertujuan untuk menumbuhkan perilaku dan kesadaran pola hidup sehat bagi warga khususnya
- 30 Agustus 2019
- Kepala Desa TTD
- Berita Desa
Pada Hari Jum'at, 12 April 2019 Desa Krembangan mendapatkan giliran Senam bersama se Kecamatan Panjatan. Kegiatan ini dilaksanakan di Kawasan Obyek Wisata Taman Tirta Goa Kebon yang terletak di Pedukuhan VII Desa Krembangan.
- 16 April 2019
- Kepala Desa TTD
- Berita Desa